Cara Mengaktifkan taskmanager yang di disable

       Sebenernya ada beberapa alasan untuk admin supaya task manager di disable,  disini gw mau share aja cara nge-aktifkan lagi  task manager yang di disable.
       Ada banyak cara :
cara 1
1.Masuk regedit dengan cara ketik regedit pada run menu, caranya klik start - run kemudian ketik regedit dan tekan Enter atau klik OK

2.Klik menu Edit kemudian pilih Find dan ketikkan kata DisableTaskMgr ( penulisan tidak tegantung huruf kecil/besar ) kemudian klik Find Next hingga menemukan data seperti berikut:


3. Setelah itu, silahkan anda ubah Value data DisableTaskMgr dengan cara double klik pada kata DisableTaskMgr dan ubah angka 1 (satu) menjadi 0 (nol) dan tekan ENTER atau klik OK dengan maksud agar Task Manager dienable kan kembali

4.Tutup regedit dan coba tekan CTRL + ALT+ DEL

cara 2
 menggunakan taskmanagerfix, itu software simpel banget, tinggal klik, ya kalo regedit nya ikut di disable pake cara ini aja, softwarenya bisa download di http://www.taskmanagerfix.com/







sumber : Kaskus(dengan edit seperlunya)

Komentar

Postingan Populer